Sunday, April 28, 2013

Kebutuhan : Pertemanan dan Persahabatan

Konbawa minna-sama!

Lo pasti iri :D
TRIO MACAAAN!! -eh TRIO MAMOT! -eh bukan TRIO ELIZABETH *halah!*

zzztt Kamera pinjaman: terdeteksi
yeaaaah lagi lagi dan pasti.. liat aja tuh wajah-wajah bahagianya.. pokoknya lo harus rasakan sensasinya dan nikmati bedanya minjem barang orang muahahahaha

ehm..
Teman menurut
Kamus Besar Bahasa Indonesia
1 kawan; sahabat: hanya -- dekat yg akan kuundang 
2 orang yg bersama-sama bekerja (berbuat, berjalan); lawan (bercakap-cakap): -- seperjalanan; ia -- ku bekerja
3 yg menjadi pelengkap (pasangan) atau yg dipakai (dimakan dsb) bersama-sama: ada jenis lumut yg biasa dimakan untuk -- nasi; pisang rebus enak untuk -- minum kopi;

untuk arti yang pertama sama dan yang kedua saya masih ngerti.. tapi buat yang ke-3 agak gimanaaaa gitu..
Tapi saya berteman bukan karena kamus, itu semua ngalir gitu aja.. gak ada skenarionya.. 
Atau Tuhan yang udah ngebuat skenarionya tanpa kita sadari, pastinya~~



Foto EXTRA!!! bisa untuk Kalender 2014 :D


No comments:

Post a Comment

Tinggalkan jejakmu dengan berkomentar, tapi harus tetap sopan ya :D